Berikut ini adalah pertanyaan dari setiarmanl pada mata pelajaran Penjaskes untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Jawaban:
1.Berdiri kaki rapat, letakkan kedua tangan untuk menumpu di atas matras bahu di depan ujung kaki sejauh kurang lebih 60 cm.
Bengkokkan kedua tangan, letakkan tengkuk (leher bagian belakang) pada matras, lentingkan tungkai ke atas menyudut 60 derajat bersamaan dengan tolakan tangan yang kuat.
2. Unsur-unsur Gerakan Senam Lantai
- 1.Unsur Keindahan.
- 2.Unsur Kekuatan.
- 3.Unsur Keberanian.
- 4.Unsur Kelenturan.
- 5.Unsur Keluwesan.
- 6.Unsur KeseimbanganTanpa keseimbangan yang baik, rasanya akan sangat mustahil bagi sang atlet untuk dapat melakukan performa terbaiknya.
Penjelasan:
insyaallah bener, jgn lupa jdikan jawaban terbaik yaaa
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh hanumhafizhahh dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Fri, 21 Apr 23