Berikut ini adalah pertanyaan dari anadiapertiwi pada mata pelajaran Penjaskes untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama
trimakasih kak
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Jawaban:
1. Fase tumpuan dua kaki adalah ketika dua kaki berpijak atau menjadi tumpuan secara bersamaan karena selesainya dorongan badan dan kaki serta tarikan
2. Cakram dipegang dengan disangga oleh jari-jari tangan dan menekuk ruas pertama/paling ujung tiap-tiap jari (kecuali ibu jari).
3. Cara mendarat yang benar dalam lompat jauh adalah menggunakan tumit atau kaki tumpuan yang sejajar sekaligus, sejauh mungkin dari titik tolakan. Tempat pendaratan untuk lompat jauh adalah sebuah bak berisi pasir.
4. Cara melakukan lari sambung estafet adalah dengan dilakukan secara berkolompok sebanyak 4 orang, yang dilakukan dengan cara lari bersambung / berantai, berikut ini langkah-langkah melakukan lari sambung estafet 4 x 100 M:
Penjelasan:
#Semogamembantu:)
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh aisyahmd007 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Thu, 08 Dec 22