bagaimana menangkap bola dengan cara membungkukkan badan dan menangkap bola

Berikut ini adalah pertanyaan dari pingping120483 pada mata pelajaran Penjaskes untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Bagaimana menangkap bola dengan cara membungkukkan badan dan menangkap bola meng gelinding​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

Gerakan menangkap bola menggelinding merupakan gerakan dalam permainan softball. Gerakan menangkap bola menggelinding dilakukan dengan posisi badan jongkok menghadap arah datangnya bola.

Pembahasan

Permainan softball merupakan salah satu olahraga bola kecil yang dimainkan secara beregu. Permainan softball dimainkan oleh dua regu yang saling berhadapan yang terdiri dari 9 pemain yang berada di lapangan dan beberapa pemain cadangan. Tujuan dalam permainan softball adalah memukul bola dengan sekuat tenaga, kemudian berlari mengelilingi base untuk mendapatkan poin dan memenangkan pertandingan.

Dalam permainan softball, terdapat beberapa teknik menangkap bola, salah satunya adalah menangkap bola menggelinding tanah. Berikut adalah cara menangkap bola menggelinding tanah, yakni:

1. Awalan dilakukan dengan berdiri menghadap arah datangnya bola. 2. Kemudian salah satu kaki

dilangkahkan ke depan.

3. Setelah itu, tekuk kedua lutut kaki dan posisian lutut belakang menyentuh tanah.

4. Posisi kedua tangan diturunkan dengan jari-jari tangan terbuka. 5. Ketika bola menyentuh telapak tangan, genggam bola dan tutup dengan tangan satunya.

Penjelasan:

maaf kalau salah

semoga membantu untuk kamu

jangan lupa divolo dan bintang

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh umiikulsum852 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Sun, 27 Nov 22