Teknik ini dilakukan dengan cara pelari membawa tongkat dengan tangan

Berikut ini adalah pertanyaan dari citramaliaa1055 pada mata pelajaran Penjaskes untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Teknik ini dilakukan dengan cara pelari membawa tongkat dengan tangan kiri. sambil berlari atlet akan memberikan tongkat tersebut dengan tangan kiri. saat akan memberi tongkat, ayunkan tongkat dari belakang ke depan melalui bawah. sementara itu, tangan penerima telah siap di belakang dengan telapak tangan menghadap ke bawah. ibu jari terbuka lebar, sementara jari-jari tangan lainnya dirapatkan merupakan ...

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

TEKNIK LARI ESTAFET

Cabang olahraga lari yang satu ini umumnya dimulai dengan start jongkok. Namun setelah pelari pertama mulai meninggalkan garis star, ada hal lain yang perlu diperhatikan selain kecepatan, yaitu teknik memberi dan menerima tongkat serta proses pergantiannya.

Pelari yang menerima tongkat melakukannya dengan berlari kecil sambil menolehkan kepala untuk melihat tongkat yang diberikan oleh pelari sebelumnya.

Penerimaan tongkat dengan cara ini biasanya dilakukan pada nomor 4 x 400 meter.

#AYOBELAJAR

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh ilhamfalahmaulana00 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Sun, 01 Jan 23