Berikut ini adalah pertanyaan dari RakhmillahNnisa71951 pada mata pelajaran Penjaskes untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Jawaban:
Senam merupakan suatu cabang olahraga yang melibatkan performa gerakan yang membutuhkan kekuatan kecepatan dan keserasian gerakan fisik yang teratur. Bentuk modern dari senam ialah Palang tak seimbang, balok keseimbangan, dan senam lantai.
istilah gymnastic berasal dari bahasa Yunani Kuno "gymnos". Kata gymnos dalam olahraga senam berasal dari bahasa yunani yang artinya latihan dengan "telanjang"
Senam dikenal sejak zaman Yunani kuno, dan nama asli olahraga tersebut adalah Gymnastics. Istilah gymnastics diambil dari serapan Gymnos (bahasa Yunani kuno) yang berarti telanjang, karena saat itu orang-orang melakukan senam tanpa mengenakan pakaian.
Perlu diketahui, pada zaman Yunani kuno, senam bukan untuk olahraga seperti sekarang ini, melainkan untuk menyembah dewa Zeus.
Namun seiring berjalannya waktu, senam mulai masuk ke dunia pendidikan, khususnya dunia pendidikan Amerika Serikat di abad ke-2 oleh Dr.J.F.Williams, Dr.Dubly Sorgen, dan Thomas D.Wood.
Setelah itu, senam terus berkembang hingga akhirnya memiliki wadah bernama FIG (Federation Internationale de Gymnastique) pada tahun 23 Juli 1881.
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh komangprameswari dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Tue, 13 Dec 22