1. Dalam perlombaan lari ada 3 kategori jarak yang ditempuh.

Berikut ini adalah pertanyaan dari princskaprameswari pada mata pelajaran Penjaskes untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

1. Dalam perlombaan lari ada 3 kategori jarak yang ditempuh. Sebutkan!2. Lari cepat disebut juga lari ... menggunakan start.
3. Yang dimaksud dengan garis start dan finish!
4. Sebutkan kesalahan - kesalahan yang menyebabkan lari didiskualifikasi!
5. Tempat berlari disebut dengan?​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

1. Lari Jarak Pendek , Lari Jarak Menengah , Lari Jarak Jauh.

2. Lari Cepat Disebut Juga Lari Sprint.

3. Garis start adalah garis yang mengawali perlombaan. Sedangkan, garis finis adalah garis yang mengakhiri perlombaan.

4. Pelari tiga kali melakukan kesalahan pada saat start.

Pelari melewati atau memasuki lintasan pelari lain.

Pelari jarak pendek dinyatakan diskualifikasi pada waktu lomba apabila lari memotong lintasan atlet lain.

Pelari berbuat curang mengganggu pelari lain.

5. Lapangan tempat yang digunakan untuk lari dinamakan dengan track and field. Atau Disebut Juga Dengan Running Track.

Semangat Belajar!

#LEARNWITHBRAINLY

Answer By : Rafa

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh Yoojin02 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Mon, 02 Jan 23