Kegiatan Siswa 1: Diskusi Lakukan kegiatan ini dengan teman

Berikut ini adalah pertanyaan dari adirarysa pada mata pelajaran Biologi untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Kegiatan Siswa 1: Diskusi Lakukan kegiatan ini dengan teman sebangku Anda. Perhatikan kedua gambar lingkungan di atas. Apakah kalian bisa membedakan keadaan kedua lingkungan tersebut? Diskusikan perbedaan keadaan kedua tersebut. Apa yang menyebabkan terjadinya perbedaan di lingkungan antara kedua lingkungan itu? Bagaimana upaya untuk mempertahankan kondisi lingkungan yang sudah asri? Upaya apa yang harus dilakukan untuk memperbaiki lingkungan yang sudah tercemar? Tuliskan hasil diskusi Anda dan teman sebangku Anda pada kertas terpisah. Kemudian, bacakan dan buatlah kesimpulan bersama dengan teman sekelas Anda dengan tuntunan guru Anda. Kembangkanlah sikap kritis, responsif, dan proaktif dalam mengerjakan kegiatan ini. Sumber: https://theresiaannawahyuningtyas files.wordpress.com/2013/03/penanggulangan- pencemaran-air.jpg, diunduh pada tanggal 10 Februari 2016, pukul 15.47 WIB Gambar 11.2 Lingkungan tercemar​
 Kegiatan Siswa 1: Diskusi Lakukan kegiatan ini dengan teman sebangku Anda. Perhatikan kedua gambar lingkungan di atas. Apakah kalian bisa membedakan keadaan kedua lingkungan tersebut? Diskusikan perbedaan keadaan kedua tersebut. Apa yang menyebabkan terjadinya perbedaan di lingkungan antara kedua lingkungan itu? Bagaimana upaya untuk mempertahankan kondisi lingkungan yang sudah asri? Upaya apa yang harus dilakukan untuk memperbaiki lingkungan yang sudah tercemar? Tuliskan hasil diskusi Anda dan teman sebangku Anda pada kertas terpisah. Kemudian, bacakan dan buatlah kesimpulan bersama dengan teman sekelas Anda dengan tuntunan guru Anda. Kembangkanlah sikap kritis, responsif, dan proaktif dalam mengerjakan kegiatan ini. Sumber: https://theresiaannawahyuningtyas files.wordpress.com/2013/03/penanggulangan- pencemaran-air.jpg, diunduh pada tanggal 10 Februari 2016, pukul 15.47 WIB Gambar 11.2 Lingkungan tercemar​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

1 : pertama gambar nya bersih dan asri dan yang ke dua itu kotor dan tidak terjaga kebersi Han nya

2 :lingkungan pertama itu dirawat dan di jaga kebersihan nya gambar kedua tidak di jaga kebersiha nya dan banyak yang membuang sampah di situ

3 : tidak membuang sampah sembaragan ,selalu bergotong royong pada hari Minggu dan dll

4: membersih kan sekitar rumah yang kotor , bergotong royong atau kerja bakti ,tidak membuang sampah sembarangan seperti di sungai , got dan kali

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh silalahitoni01 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Wed, 19 Apr 23