Cermati kedua teks berikut! Teks 1 Bencana tsunami Aceh terjadi

Berikut ini adalah pertanyaan dari zen252010 pada mata pelajaran B. Indonesia untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Cermati kedua teks berikut! Teks 1 Bencana tsunami Aceh terjadi pada 26 Desember 2004. Tsunami diawali dengan gempa, kemudian kenaikan air laut mencapai 30 meter. Bahkan, di Lhonga, ketinggian laut mencapai 51 meter. Bencana ini banyak terjadi korban jiwa. Teks 2 Letusan gunung terbesar di dunia ada di Indonesia. Keduanya adalah letusan Gunung Tambora pada tahun 1815 yang terletak di Selat Sunda dan Letusan Gunung Krakatau pada 1883 yang terletak di Kabupaten Dompu dan Kabupaten Bima. Korban jiwa dari bencana ini sangat banyak. Dan sebagian yang luka-luka diungsikan ke masjid dan mushola. Tulislah perbedaan kedua teks di atas.​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Penjelasan:

Bencana yg terjadi pada tahun 2004 adalah tsunami, sedangkan bencana yg terjadi pada tahun 1815 dan 1883 ia lah letusan gunung terbesar

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh erisscaernanda dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Mon, 03 Jul 23