Perhatikan gambar berikut! gambar di atas adalah perpaduan tarian jawa

Berikut ini adalah pertanyaan dari dammarputra2289 pada mata pelajaran Ujian Nasional untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Perhatikan gambar berikut! gambar di atas adalah perpaduan tarian jawa modern dance. Beberapa musik dunia telah mencampurkan beat tarian barat dengan gaya tradisional dari beberapa negara. Jelaskan gambar tersebut kaitannya dengan perubahan sosial budaya!

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Keberagaman adalah suatu keadaan yang di dalamnya terdapat banyak perbedaan yang ada di lingkungan masyarakat. Berdasarkan soal, dapat disimpulkan bahwa gambar tersebut kaitannya dengan perubahan sosial budaya adalah akulturasi. Akulturasi merupakan suatu proses terbentuknya kebudayaan baru akibat peleburan atau gabungan dari dua budaya atau lebih.

Pembahasan:

Negara Indonesia merupakan salah satu negara yang memiliki keberagamn yang tinggi. Keberagaman yang ada di Indonesia misalnya bahasa daerah, kebudayaan, alat musik, dan lain sebagainya. Keberagaman adalah suatu keadaan yang di dalamnya terdapat banyak perbedaan yang ada di lingkungan masyarakat. Berdasarkan soal, dapat disimpulkan bahwa gambar tersebut kaitannya dengan perubahan sosial budaya adalah akulturasi. Akulturasi merupakan suatu proses terbentuknya kebudayaan baru akibat peleburan atau gabungan dari dua budaya atau lebih.

Pelajari lebih lanjut

Materi tentang pengertian keberagaman yomemimo.com/tugas/245744

#BelajarBersamaBrainly

#SPJ4

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh ariefikhwanw dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Sun, 05 Mar 23