Banyaknya budak saudagar hindu dan buddha yang dibeli saudagar muslim

Berikut ini adalah pertanyaan dari fikran8422 pada mata pelajaran Ujian Nasional untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Banyaknya budak saudagar hindu dan buddha yang dibeli saudagar muslim kemudian dimerdekakan menunjukkan penyebaran islam secara

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Ada beberapa teori yang menjelaskan mengenai cara penyebaran agama Islam di Indonesia. Jalur penyebaran agama Islamyang dibuktikan dengan banyaknyasaudagar Buddha Hindu yang dimerdekakanoleh saudagarMuslimsetelah dibeli adalahperdagangan.

Pembahasan

Soal di atas sepertinya tidak lengkap karena seharusnya disertai dengan pilihan jawabannya. Berikut adalah soal yang lengkap:

Ada beberapa teori yang menjelaskan mengenai cara penyebaran agama Islam di Indonesia. Jalur penyebaran agama Islam yang dibuktikan dengan banyaknya saudagar Buddha Hindu yang dimerdekakan oleh saudagar Muslim setelah dibeli adalah

A. Seni

B. Pendidikan

C. Dakwah

D. Perdagangan

Maka dari itu, jawaban yang paling tepat adalah pilihan (D). Pilihan (D) tepat karena bukti berupa adanya saudagar Muslim yang berinteraksi dengan saudagar Buddha dan Hindu yang sudah ada di Indonesia adalah penyebaran agama Islam di Nusantara melalui jalur perdagangan. Pedagang Muslim ini berasal dari Persia, Arab, dan juga Gujarat.

Pelajari lebih lanjut

  1. Materi tentang kerajaan Islam di Indonesia yomemimo.com/tugas/75226
  2. Materi tentang nama raja kerajaan Islam yomemimo.com/tugas/945128
  3. Materi tentang rangkuman mengenai kerajaan Islam yomemimo.com/tugas/195954

Detail jawaban

Kelas: 10

Mapel: Sejarah

Bab: 5 - Zaman Kerajaan-Kerajaan Islam di Indonesia

Kode: 10.3.5

#AyoBelajar #SPJ2 

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh sebastiandennis dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Tue, 14 Feb 23