Pileg, Pilpres, atau Pilkada sebenarnya merupakan praktik demokrasi di Indonesia

Berikut ini adalah pertanyaan dari icha50131 pada mata pelajaran Ujian Nasional untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Pileg, Pilpres, atau Pilkada sebenarnya merupakan praktik demokrasi di Indonesia untuk menempatkan wakil yang sesuai dengan pilihan rakyat untuk menjadi aktor penting yang dapat mewakili kepentingannya. Mengapa wakil rakyat memiliki peran penting dalam dinamika politik di Indonesia?

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

Penjelasan:

wakil rakyat memiliki peran penting dalam dinamika politik di Indonesia karena mereka mewakili suara dan kepentingan rakyat di lembaga legislatif. Namun, masalah korupsi yang marak dilakukan oleh beberapa wakil rakyat telah mengurangi kepercayaan rakyat terhadap institusi demokrasi dan politik di Indonesia. Oleh karena itu, dibutuhkan upaya bersama untuk memperbaiki sistem politik dan pemerintahan serta meningkatkan kualitas calon wakil rakyat yang akan dipilih.

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh septianyuanto dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Mon, 24 Jul 23