Dalam permainan sepak bola, bagian tubuh yang tidak diperbolehkan menyentuh

Berikut ini adalah pertanyaan dari vondaamril2629 pada mata pelajaran Penjaskes untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Dalam permainan sepak bola, bagian tubuh yang tidak diperbolehkan menyentuh bola bagi para pemain selain penjaga gawang adalah ......

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

Tangan

Penjelasan:

Karena, Tangan adalah bagian tubuh terlarang di dalam permainan sepak bola. Pada saat permainan berjalan, seorang pemain sepak bola tidak boleh menyentuh bola menggunakan Tangan, kecuali dia adalah kiper atau penjaga gawang. Apabila pemain yang bukan kiper menyentuh bola saat permainan berjalan, hal ini akan dianggap sebagai pelanggaran yakni Handball. Handball adalah pelanggaran yang dilakukan oleh pemain (selain penjaga gawang) yang menyentuh bola dengan tangan.

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh Crunch19 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Tue, 10 Jan 23