Kebutuhan gizi setiap orang dipengaruhi oleh berbagai faktor berikut ini,

Berikut ini adalah pertanyaan dari mraffaapriyandi pada mata pelajaran Penjaskes untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Kebutuhan gizi setiap orang dipengaruhi oleh berbagai faktor berikut ini, kecuali...A. Berat ringannya aktivitas
B. Usia
C. Jenis kelamin
D. Hormon pertumbuhan​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

D. hormon pertumbuhan

Penjelasan:

Adapun kebutuhan gizi terutama energi dipengaruhi oleh usia, ukuran tubuh, dan jenis kelamin. Faktor lain penentu kebutuhan gizi yaitu jenis pekerjaan atau aktivitas yang dilakukan sehari-hari, keadaan fisiologis, keadaan khusus; seperti pada pemulihan kesehatan dan anemia, dan keadaan lingkungan kerja.

maaf kalo salah

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh AtifaNurHidayah dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Mon, 19 Jun 23