Berikut ini adalah pertanyaan dari kamiliya6514 pada mata pelajaran Penjaskes untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Shuttle run merupakan salah satu bentuk latihan guna meningkatkan kelincahan, ketepatan tubuh dan kekuatan pada otot kaki
pembahasan
Yang dimaksud dengan shuttle run yaitu suatu latihan dengan menggunakan kecepatan dan ketepatan dalam kemampuan untuk mengubah arah dengan cepat sambil melakukan gerakan.
Berikut adalah beberapa cara shuttle run, antara lain :
- Kita dapat berlari secepat mungkin dengan berbolak-balik sampai 6 - 8 kali
- setiap kita sudah sampai di suatu titik batas, kita sebaiknya harus cepat berusaha megubah arah nya untuk kita berlari menuju titik.
- Yang perlu diperhatikan adalah jarak antara kedua titik dan tidak boleh terlalu jauh dan kemampuan mengubah arah dengan cepat pada waktu bergerak.
pelajari lebih lanjut
- Berikut cara pelaksanaan tes Lari Bolak Balik yomemimo.com/tugas/6808655
- Berikut macam- macam kebugaran jasmani yomemimo.com/tugas/11552553
- Berikut cara meningkatkan kekuatan dan daya tahan otot di perlukan frekuensi latihan yomemimo.com/tugas/20284671
Detail jawaban
→ kelas = 9 SMP
→ Mapel = Penjaskes
→ Bab = Bab 6
→ Kata kunci = pengertian dan cara melakukan shuttle run
semoga membantu
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh MasterBrainlyDragon dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Thu, 14 Jul 22