tolong jawab yg benar yaa​

Berikut ini adalah pertanyaan dari gilangbagas806 pada mata pelajaran Penjaskes untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Tolong jawab yg benar yaa​
tolong jawab yg benar yaa​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

1. Senam irama senam ritmik merupakan satu di antara cabang olahraga senam artistik yang dibarengi dengan musik atau nyanyian sesuai irama yang mengikutinya.

2. Membakar lemak dan kalori, Menguatkan otot, Menyehatkan kerja jantung, dan Menyehatkan tulang

3. Senam ritmik dengan alat pita, Senam ritmik dengan alat bola, Senam ritmik dengan alat tali, Senam ritmik dengan alat berupa simpai dan Senam ritmik dengan alat gada.

4. Cara melakukan langkah biasa adalah sebagai berikut:

- Sikap awal berdiri tegak, kedua lengan di samping badan.

- Hitungan satu, langkahkan kaki kanan ke depan dengan meletakkan tumit terlebih dahulu, telapak kaki, kemudian baru ujung jari kaki yang terakhir.

- Hitungan dua, ganti kaki kiri yang dilangkahkan, demikian seterusnya. Perlu diingat dalam melangkah, lutut harus mengeper.

- Pada saat melakukan langkah biasa, irama musik yang sering digunakan adalah 2/4, 3/4, atau 4/4.

5. Cara melakukan langkah samping (zijpas) adalah sebagai berikut:

- Sikap awal, sikap langkah kaki kiri.

- Hitungan satu, angkat dan langkahkan kaki kiri ke samping kiri.

- Hitungan dua, putar badan 180 derajat ke kiri dan langkahkan kaki kanan hingga menghadap ke arah sebaliknya.

- Hitungan tiga, putaran dilanjutkan, angkat kaki kiri dengan putaran melalui belakang, kaki kiri diletakkan di samping kaki kanan kembali ke hadap semula.

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh nikywatilaras dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Wed, 02 Jun 21