Berikut ini adalah pertanyaan dari dhrmbagus pada mata pelajaran Penjaskes untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama
3.PERMAINAN INI POPULER DI INGGRIS PADA ABAD
KE...
4.NAMA LAIN DARI PERMAINAN TENIS MEJA
ADALAH
5.ALAT MEMUKUL DALAM TENIS MEJA DIKENAL
DENGAN NAMA...
ada yg bisa jawab soal ini...
yg ngasal sy marah kalao mau tau kayak mana marah sy liat di gamabar di atas
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Penjelasan:
Tenis meja atau pingpong merupakan salah satu cabang olahraga yang tergolong ke dalam permainan dengan bola kecil.
Tenis meja merupakan olahraga yang dimainkan oleh dua orang (single) atau empat orang (double).
Menurut Kamus Besar Bahasa Indonesia (KBBI) tenis meja adalah permainan dengan menggunakan bola kecil yang dinamai pingpong serta pemukul berupa bet yang dilapisi karet dan sebuah meja yang dirancang khusus sebagai area permainan.
Dilansir Encyclopaedia Britannica (2015), tenis meja atau pingpong merupakan miniatur dari tenis rumput yang sering dimainkan di lapangan terbuka.
Permainan tenis meja biasanya dimainkan di dalam ruangan dengan menggunakan sebidang papan atau meja yang dibatasi net atau jaring pada bagian tengah
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh sinsindi366 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Thu, 08 Jul 21