1.)teknik apa yang lebih sesuai saat menerima servis dari lawan?

Berikut ini adalah pertanyaan dari monicaangie1122 pada mata pelajaran Penjaskes untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

1.)teknik apa yang lebih sesuai saat menerima servis dari lawan?2.) siapakah yang harus menerima bola kedua dalam bermain bola voli ?
3.) teknik siapa apakah yang sesuai untuk mengumpan dalam permainan bola voli?
4.)apakah yang dimaksud dengan sikap penjagaan dalam permainan bola voli? jelaskan!
5.)bagaimana bentuk latihan untuk servis atas dan bawah serta teknik passing? jelaskan!​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

1)Pasing bawah adalah salah satu teknik dasar dalam permainan bola voli. Pasing digunakan untuk mengambil, menyajikan bola ke teman lain. Fungsi utama dari bola pasing adalah untuk menerima layanan dari server.

2)Tosser atau pengumpan adalah orang yang bertugas untuk mengumpankan bola kepada rekan-rekannya dan mengatur jalannya permainan.

3)yang sesuai untuk mengumpan dalam permainan bola voli

Penjelasan:

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh brianzai dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Wed, 02 Nov 22