Apa perbedaan sistem gugur, sistem kompetisi dan sistem kombinasi

Berikut ini adalah pertanyaan dari wwwratuazzahrapcqgnh pada mata pelajaran Penjaskes untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Apa perbedaan sistem gugur, sistem kompetisi dan sistem kombinasi

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Answer:

Dalam sebuah turnamen, terdapat beberapa jenis sistem pertandingan yaitu sistem gugur, sistem kompetisi penuh, sistem setengah kompetisi dan sistem kombinasi. Berikut penjelasannya.

- Sistem gugur: sistem ini menggunakan format eliminasi langsung dimana tim bermain setahap demi setahap menuju babak berikutnya hingga final tanpa berada dalam sebuah grup. Jika mereka tampil sekali dan kalah, maka mereka akan langsung tersingkir. Contoh turnamen dengan sistem gugur adalah Piala UEFA dan Piala Winners Eropa format lama yang diberakhir di tahun 2000 sebelum dua turnamen itu dilebur menjadi Piala UEFA (nama lama Liga Eropa)

- sistem kompetisi: sistem ini menggunakan format dimana tim berada dalam satu grup dan bertanding dengan semua tim lainnya, baik sekali tanding (setengah kompetisi) atau dua kali tanding dengan format tandang/kandang (kompetisi penuh). Contoh kejuaraan dengan format kompetisi penuh adalah liga-liga domestik top Eropa.

- sistem kombinasi: sistem ini menggunakan format gabungan dimana umumnya didahului format setengah kompetisi dan dilanjutkan dengan sistem gugur untuk menentukan juaranya. Contoh turnamen dengan format kombinasi adalah Piala Dunia, Piala Eropa, Piala Asia, Afrika hingga Piala Konfederasi dan Liga Champions Eropa.

Kelas:SMP

Mapel: Penjaskes

Kategori: football

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh MRWAR dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Mon, 29 Oct 18