Dalam sebuah permainan, juri akan mengangkat bendera putih jika

Berikut ini adalah pertanyaan dari msadamf3915 pada mata pelajaran Penjaskes untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Dalam sebuah permainan, juri akan mengangkat bendera putih jika

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jika lompatan benar

Penjelasan:

~ Lompat jauh merupakan suatu gerakan lompat dengan mengangkat kaki ke arah atas depan untuk mengarahkan berat badan agar bertahan selama mungkin di udara dan maju dengan jauh yang diawali dengan melakukan tolakan pada kaki dalam tujuannnya untuk mencapai jarak sejauh-jauhnnya pada saat mendarat

~ Juri mengangkat bendera merahapabila pelompatgagal atau diskualifikasi.

~ Juri mengangkat bendera putihjika lompatanbenar dan sah.

#BelajarBersamaBrainly

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh yuvita12 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Thu, 09 Jun 22