Sebutkan keutamaan silaturahim berdasarkan hadits yang diterima Abu Hurairahdan sekaligus

Berikut ini adalah pertanyaan dari waldannm pada mata pelajaran Penjaskes untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Sebutkan keutamaan silaturahim berdasarkan hadits yang diterima Abu Hurairahdan sekaligus tuliskan hadits secara lengkap ?​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

Silaturahmi adalah tanda-tanda seseorang beriman kepada Allah SWT. sebagaimana dalam hadist yang diriwayatkan dari Abu Hurairah ra ia berkata: Rasulullah saw bersabda:

مَنْ كَانَ يُؤْمِنُ بِاللهِ وَاْليَوْمِ اْلآخِرِ فَلْيُكْرِمْ ضَيْفَهُ, وَمَنْ كَانَ يُؤْمِنُ بِاللهِ وَاْليَوْمِ اْلآخِرِ فَلْيَصِلْ رَحِمَهُ “

“Barang siapa yang beriman kepada Allah dan hari akhir maka hendaklah ia memuliakan tamunya, dan barangsiapa yang beriman kepada Allah dan hari akhir maha hendaklah ia menyambung hubungan silaturahmi”

Penjelasan:

MAAF KALO SALAH^π^

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh dytahemalia dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Thu, 03 Jun 21