bagaimana cara melatih teknik passing menggunakan kaki bagian luar?

Berikut ini adalah pertanyaan dari eileenjovanna76 pada mata pelajaran Penjaskes untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Bagaimana cara melatih teknik passing menggunakan kaki bagian luar?

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Passing adalah Teknik mengoper atau memindahkan momentum bola dari satu pemain ke pemain lainnya dalam pertandingan sepak bola. Teknik Passing sangat-sangat perlu dikuasai oleh pemain bola agar pola permainan yang diinginkan bisa berhasil baik dalam menyerang atau bertahan. Selain itu ada yang mengatakan bahwa pengertian Passing adalah memindahkan bola dari satu pemain ke pemain lainnya. Untuk melakukan Passing, bagian tubuh yang paling tepat adalah kaki.

Teknik Passing Dengan Kaki Bagian Luar kaki

Kaki ditumpu pada samping sejajar dengan bola, kaki lurus kebelakang

Kaki sepak membentuk sudut 30 derajad dengan kaki tumpu

Posisi badan sedikit cndong kedepan

Tendangan dimulai dari menarik kaki dan mengayun kedepan

Saat bola mulai mengenai perkenaan kaki bagian luar mata melihat bola dan meneruskan pandangan pada sasaran

Setelah menendang ada gerakan lanjutan (follow through)

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh Oobed dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Tue, 01 Jun 21