Berikut ini adalah pertanyaan dari robetcmanurung pada mata pelajaran Penjaskes untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama
Quizzzzz
sebutkan 3 jenis pemanasan sebelum olahraga beserta contoh gerakanya!
sebutkan 3 jenis pemanasan sebelum olahraga beserta contoh gerakanya!
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
1.Pemanasan Pasif
Pemanasan pasif merupakan jenis pemanasan yang dapat dilakukan bersama pasangan. Jenis pemanasan ini dilakukan dengan cara berdiri, kemudian pinggang disandarkan ke tembok. Lalu, pasangan dapat mengangkat kaki serta meregangkan hamstring.
2.Memutar Lengan
Setelah melakukan gerakan pemanasan untuk kepala, gerakan pemanasan selanjutnya adalah pemanasan untuk lengan. Untuk melakukan gerakan memutar lengan, Grameds perlu berada di posisi yang sama ketika melakukan gerakan memutar kepala.
3.Memutar Bahu dan Pergelangan Tangan
Setelah melakukan peregangan lengan, pemanasan selanjutnya adalah melakukan peregangan dengan memutar bahu serta pergelangan. Caranya masih sama, yaitu dengan memposisikan tubuh serta kepala menghadap ke depan. Lalu lakukan peregangan bahu terlebih dahulu dengan memutar bahu, ke arah dalam dan ke luar sebanyak delapan putaran.
===================================
SEMOGA MEMBANTU YA!
#Brainly #Penjaskes #Lookism
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh mj769582 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Sun, 11 Sep 22