Berikut ini adalah pertanyaan dari zahidalimsditp5flb3 pada mata pelajaran Penjaskes untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
cara melakukan backhand dalam bulu tangkis adalah
1. posisi raket menyamping
2. dan posisi jari jempol terpisah dengan keempat jari lainnya
3. empat jari lainnya ( jari telunjuk, jari tengah, jari manis, jari kelingking ) memegang rapat ganggang raket
4. posisi berat badan condong ke depan
5. salah satu tangan lainnya memegang kok depan dada
6. jatuhkan kok, lalu ayun kan raket ke depan bersamaan dengan jatuhnya kok
7. pukul ke arah dada lawan.
Pembahasan
bulu tangkis atau badminton adalah olah raga yang populer saat ini. alat yang di gunakan adalah raket dan kok ( shuttlecock ), bulu tangkis adalah permainan yang di mainkan oleh satu lawan satu ( tunggal ) atau dua lawan dua ( ganda ) dalam permainan bulu tangkis sendiri memiliki 5 tipe pertandingan yaitu tunggal putra, tunggal putri, ganda putra, ganda putri, dan ganda campuran
dalam cara memegang dan melakukan bulu tangkis adapun yang harus di kuasai untuk bisa menjadi pemain yang hebat yaitu
cara memegang raket
- forehand
dalam forehand sendiri bisa di lakukan dengan tang kanan atau kiri, untuk memegang forehand sendiri seperti berjabat tangan, cara melakukannya :
1. posisi raket menyamping
2. posisi memegang raket sendiri antara jari jempol dan jari telunjuk rekat seperti huruf v
3. dan jari lainnya memegang rapat ganggang raket
- backhand
sama halnya dengan cara memegang forehand bisa di lakukan dengan tangan kanan dan tangan kiri, cuma bedanya cara pegangan di ibu jari penempatan posisinya. cara melakukannya :
1. posisi raket menyamping
2. posisi jari jempol terpisah dengan jari lainnya
3. keempat jari lainnya ( jari telinjuk, jari tengah, jari manis, jari kelingking )
memegang rapat ganggang raket
cara melakukannya :
1. kok di depan agak ke atas dada, lalu di jatuhkan
2. posisi raket di ayun kan dari bawah ke depan
3. pukul lah kok sekuat mungkin ke arah atas garis
dan cara melakukan backhand adalah
1. posisi raket di pegang menyamping
2. kok di pegang depan dada
3. posisi badan codong ke depan
4. posisi salah satu kaki luru kedepan, yang satunya ke belakang
5. jatuhkan kok bersamaan dengan ayunan raket
6. pukul ke arah dada lawan
Pelajari lebih lanjut
1. Materi tentang cara melakukan service pendek dengan backhand yomemimo.com/tugas/12268636
-----------------------------
Detil jawaban
Kelas: 9 SMP
Mapel: penjaskes
Bab: Bab 13 - Permainan Bulu Tangkis
Kode: 9.22.13
Kata Kunci: pengertian bulu tangkis, cara memegang bulu tangkis, cara melakukan
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh Arieffatkhur dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Mon, 20 May 19