Pengertian dan cara melakukan senam lantai

Berikut ini adalah pertanyaan dari Melinda11111 pada mata pelajaran Penjaskes untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Pengertian dan cara melakukan senam lantai

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Senam lantai adalah latihan senam yang dilakukan di atas matras, terdapat beberapaunsur-unsur gerakannya mulai dari mengguling, melompat, meloncat,berputar di udara, menumpu dengan tangan, atau kaki untuk mempetahankansikap seimbang atau pada saat meloncat ke depan dan kebelakang.
1.guling dpan

Guling depan adalah guling yang dilakukan ke arah depan. Kamu dapatmengikuti langkah-langkah berikut ini untuk melakukan guling ke depan:

Berdiri tegak, kedua tangan lurus di samping badan.Angkat kedua tangan ke depan, bungkukkan badan, letakkan kedua telapak tangan di atas matras.Siku ke samping, masukkan kepala diantara kedua tangan.Sentuhkan bahu ke matras.Berguling ke depan.Lipat kedua lutut, lalu tarik dagu dan lutu ke dada dengan posisi tangan merangkul lutut.Sikap akhir dari guling ke depan adalah jongkok kemudian berdiri tegak.
2.Guling depan

Guling belakang adalah senam yang mengharuskan kamu guling ke arahbelakang. Langkah-langkahnya dapat kamu lakukan seperti berikut:

Posisi awal guling ke belakang:

Posisi jongkok, kedua kaki rapat dan tumit diangkat.Kepala menunduk dan dagu rapat ke dada.Kedua tangan berada disamping telinga dan telapak tangan menghadap ke atas.Jatuhkan pantat kamu ke belakang, badan tetap bulat.Pada saat punggung menyentuh ke matras, usahakan kedua lutut cepat ditarik ke belakang kepala.Pada saat kedua ujung kaki menyentuh matras di belakang kepala,kedua telapak tangan menekan matras sehingga tangan lurus dan kepalaterangkat.Ambil sikap jongkok, dengan lurus ke depan sejajar dengan bahu, setelah itu berdiri.
3.Hands stand

Kamu dapat melakukan hands stand dengan cara berikut ini:

Sikap permulaan berdiri tegak, salah satu kaki sedikit ke depan.Bungkukkan badan, tangan menumpu pada matras selebar bahu lengankeras, pandangan sedikit ke depan, pantat kamu didorongsetinggi-tingginya, tungkai depan bengkok sedang tungkai belakang lurus.Ayunkan tungkai belakang ke atas, lalu kencangkan otot perut.Kedua tungkai rapat dan lurus berada satu garis dengan badan danlengan, pandangan harus diantara tumpuan tangan, badang dijulurkan keatas.Keseimbangan.
4.kayang
Sikap permulaan berdiri, kedua tangan menumpu pada pinggul.Kedua kaki ditekuk, siku tangan ditekuk, kepala dilipat ke belakang.Kedua tangan diputar ke belakang hingga menyentuh matras sebagai tumpuan.Posisi badan harus melengkung seperi busur.



Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh Iwik29 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Tue, 05 Jul 16