Berikut ini adalah pertanyaan dari noviranti4321 pada mata pelajaran Penjaskes untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Pengertian produksi dalam arti sempit adalah menciptakan barang dan jasa. Opsi A.
Pembahasan
Produksi merupakan suatu kegiatan dari salah satu pelaku ekonomi yaitu produsen. Upaya atau usaha dari pihak produsen untuk menghasilkan atau menciptakan suatu output tertentu inilah yang disebut sebagai produksi. Pada umumnya pengertian produksi dapat dibagi menjadi 2, yaitu:
- Produksi dalam arti sempit
Produksi merupakan suatu kegiatan dengan tujuan menghasilkan/ menciptakan suatu barang (barang jadi maupun setengah jadi), bahan industri, suku cadang, dan/atau jasa. Artinya di sini produksi hanya terkait pengolahan input menjadi output saja (barang/jasa). - Produksi dalam arti luas
Produksi dalam arti luas lebih ke arah seluruh usaha/kegiatan yang ada dalam industri tersebut. Istilah produksi di sini bisa disamakan dengan industri itu sendiri, misal industri jasa keuangan, industri pupuk, industri bahan bakar minya, dan sebagainya. Jadi bukan hanya terkait menciptakan output, tetapi juga terkait pada proses yang menyertainya, seperti proses peningkatan nilai guna, usaha promosi barang yang dihasilkan, dan lain-lain.
Pelajari lebih lanjut
- Materi tentang pelaku ekonomi:
yomemimo.com/tugas/30784092 - Materi tentang produksi, konsumsi, distribusi:
yomemimo.com/tugas/22521369 - Materi tentang rumah tangga produksi:
yomemimo.com/tugas/17505710
______________
Detail jawaban
Mapel : Ekonomi
Kelas : X
Bab : 2- Perilaku Produsen
Kode : 10.12.2
#SolusiBrainlyCommunity
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh RoyAlChemi dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Tue, 20 Sep 22