Apa saja tahap pelaksanaan tolak peluru gaya membelakangi?

Berikut ini adalah pertanyaan dari FAKIH674 pada mata pelajaran Penjaskes untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Apa saja tahap pelaksanaan tolak peluru gaya membelakangi?

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Penjelasan:

Sikap Permulaan

1. Ambil awalan dengan membelakangi arah tolakan.

2. Selanjutnya membungkukkan badan ke arah depan dan bertumpu pada kaki kanan sementara lutut di tekuk.

3. Kaki kiri diangkat lurus menuju arah tolakan.

Sikap Pelaksanaan / Menolak Peluru Gaya Membelakangi

1. Tarik kaki kanan ke belakang ke arah tolakan dengan secepat – cepatnya.

2 Kemudian kenakan kaki kiri pada bagian tolakan dengan posisi badan tetap membungkuk, dan juga tangan kiri di luruskan ke atas secara rileks dan pandangan ke bawah.

3. Gerakan meluncur ke belakang dengan di awali terlebih dahulu penekukan kaki kanan untuk berjingkrak rendah ke belakang dengan di sertai ayunan sepakan kaki kiri jauh ke belakang.

4. Pada saat sikap badan benar – benar condong ke depang, mulailah pendaratan kaki kanan. Setelah berjingkrak, selanjutnya di susul oleh kaki kiri, sedangkan badan segera berputar ke kiri serong atas.

5. Kemudian berat pada di pindahkan ke kaki kiri yang masih di tekuk dan tangan kanan diarahkan ke sudut tolakan.

7. Selanjutnya peluru di lepaskan dengan di bantu oleh kekuatan lecutan pergelangan tangan dan juga jari – jari tangan.

Sikap Akhir

Posisi kaki kanan di angkat pendek ke arah depan, sedangkan kaki kiri di ayunkan ke belakang untuk membantu menjaga keseimbangan.

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh gloriacindy00 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Thu, 03 Jun 21