perbedaan senam irama dengan senam biasa?

Berikut ini adalah pertanyaan dari Nikmahnurjannah pada mata pelajaran Penjaskes untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Perbedaan senam irama dengan senam biasa?

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Kelas           : VII(2 SMP)

Pelajaran     :Penjaskes

Kategori     : Aktifitas Ritmik

Kata Kunci  : Senam, Irama, Musik

 


 

Perbedaan antara senam irama dan senam biasa adalah pada senamirama ditambahkan ritme, bisa berupa musik atau musik vokal.

 

Dalam melaksanakan senam irama, terdapat 3 hal yang wajibdiperhatikan yakni ketepatan musik atau irama dengan gerakan, kelenturan ataufleksibilitas dan kontinuitas gerakan.

 

Jika didasarkan pada perkembangannya maka senam irama dibagimenjadi 3 yakni:


✾ Senam irama yang asalnya dari sandiwara, dipelopori oleh Delsartes.

✾ Senam irama yang asalnya dari seni musik, pelopornya adalahJacques Dalcrose.

✾ Senam rama yang asalnya dari tari balet.

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh varlord dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Sat, 30 Jan 16