10 soal dan jawaban materi atletik

Berikut ini adalah pertanyaan dari anditasyaputri5043 pada mata pelajaran Penjaskes untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

10 soal dan jawaban materi atletik

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Dalam membuat soal tentang atletik, ada beberapa hal yang dapat dicantumkan didalamnya. Hal-hal tersebut diantaranya yang berhubungan hal-hal teknis tentang atletik, pengetahuan mengenai sejarah atletik, para atletnya dan sebagainya.

Penjelasan:

Berikut ini adalah 10 pertanyaan mengenai atletik, yaitu

  1. Apa nama organisasi yang membawahi olahraga atletik dunia? (IAAF)
  2. Dua nomor lari estafet apakah yang sering dipertandingkan di arena internasional? (4 x 100 m dan 4 x 400 m)
  3. Sejak kapan nomor lari estafet dipertandingkan di Olimpiade? (1912)
  4. Berapakah jarak lari jarak menengah? (800, 1500, 3000 meter)
  5. Siapakah pemegang rekor lari sprint saat ini? (Usain Bolt)
  6. Negara manakah yang masuk tiga besar peraih medal total terbanyak di Olimpiade 2016 selain Amerika Serikat? (Kenya dan Jamaika)
  7. Tim manakah yang mendapat sanksi dilarang tampil di Olimpiade 2016 karena dugaan doping? (Rusia)
  8. Kapan lari gawang putri 400 m mulai dipertandingkan di Olimpiade? (1984)
  9. Berapa jarak jalan cepat yang hanya dipertandingkan untuk putra? (50 km)
  10. Dimanakah markas besar IAAF? (Monaco)

Pelajari lebih lanjut:

Materi tentang atletik

yomemimo.com/tugas/7281762

Materi tentang lari jarak menengah

yomemimo.com/tugas/7641569

Materi tentang lari sprint

yomemimo.com/tugas/22555436

Detail jawaban:

Kelas: SMP

Mapel: Penjaskes

Kategori: atletik

Kode: 8.22.3

#AyoBelajar

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh MRWAR dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Thu, 31 Jan 19