Berikut ini yang bukan termasuk latihanpenunjang guling belakang, yaitu ....a.

Berikut ini adalah pertanyaan dari jovitaanggraini614 pada mata pelajaran Penjaskes untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Berikut ini yang bukan termasuk latihanpenunjang guling belakang, yaitu ....

a. back up
b. cium lutut
c. sit up
d. push up​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

D. push up

Penjelasan:

Latihan penunjang untuk guling belakang antara lain back up, cium lutut, sit up, dan sit up membentuk huruf V. Kesalahan umum yang sering terjadi pada guling belakang, antara lain: Pada saat menjatuhkan badan, kedua kaki bengkok, Badan kurang membungkuk, Jejakan kaki tidak lurus ke atas, dan Dorongan telapak tangan terlalu lema

jangan lupa follow dan jadikan sebagai jawaban terbaik ya;)

Berikut ini yang bukan termasuk latihan  penunjang guling belakang, yaitu D. Push up​.Pembahasan          Gerak latihan guling belakang adalah salah satu gerakan senam lantai yang dilakukan dengan cara menggukingkan badan ke arah belakang dengan posisi tubuh yang lurus. Guling depan biasa dilakukan untuk melatik kelenturan tulang belakang.            Dalam guling belakang, ada gerakan latihan penunjang lainnya untuk melatih gerakan guling belakang kita agar semakin sempurna, gerakan-gerakan tersebut diantaranya:Back upBack up bertujuan untuk melatih kelenturan tulang belakang agar tidak terjadi kram pada saat melakukan guling belakangCium lututCium lutut bertujuan untuk melatih kelenturan pinggang.Sit UpDan Sit up bertujuan untuk melatih punggung sekaligus tengkuk.Pelajari lebih lanjutPegertian guling belakang https://brainly.co.id/tugas/22506102Kesalahan kesalahan yang sering dilakukan ketika guling belakang https://brainly.co.id/tugas/2558564Pengertian senam lantai https://brainly.co.id/tugas/5569026Detail JawabanMata Pelajaran      : PenjaskesKategori ( bab )     : Bab 6 - Senam LantaiKelas                       : VIII ( 8 SMP )Kode Mapel            : 22Kode Kategorisasi : 8.22.6Kata kunci               : Guling belakang, latihan penunjang guling belakang.

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh Ghiyatsx dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Tue, 18 May 21