Berikut ini adalah pertanyaan dari muhamadilyas2798 pada mata pelajaran Penjaskes untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Jawaban:
Permainan sepak bola merupakan permainan bergu yang membutuhkan kemampuan fisik yang tinggi karena sepak bola merupakan olahraga endurance semua pemain dituntut berlari terus-menerus selama pertandingan berlangsung
Secara umum unsur-unsur kemampuan fisik terdiri atas:Kecepatan, yaitu kecepatan lari, kecepatan bereaksi, dan kecepatan bergerak.Kekuatan, yaitu untuk mengunakan otot-otot yang diperlukan dalam permainan sepak bola, misalnya otot-otot kaki untuk menendang, otot-otot bahu untuk body-charge
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh afifahraenisha1 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Sun, 20 Jun 21