Pada saat melakukan tolak peluru, badanmembelakangi sektor tolakan adalahposisi tubuh

Berikut ini adalah pertanyaan dari nurfitriyah89 pada mata pelajaran Penjaskes untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Pada saat melakukan tolak peluru, badanmembelakangi sektor tolakan adalah
posisi tubuh pada fase ....
a. persiapan
b. meluncur
C. akhir
d. tolakan​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

b.meluncur

Penjelasan:

Salah satu gaya tolak peluru yang dilakukan dengan posisi awalan membelakangi arah tolakan disebut dengan gaya glide atau meluncur. Pada gaya ini, pemain mengambil sikap membelakangi titik lempar. Kemudian bergerak dengan mendorong tubuhnya kearah belakang dan kemudian segera menghadap kedepan dan melempar peluru.

#semoga membantu#

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh aulla81 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Mon, 21 Jun 21