Rio ingin bermain Sudoki pada kotak berukuran 4 x 4.

Berikut ini adalah pertanyaan dari tatiacahyani27 pada mata pelajaran Ujian Nasional untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Rio ingin bermain Sudoki pada kotak berukuran 4 x 4. Peraturan permainan Sudoki adalah setiap sel harus diisi dengan salah satu dari angka 1, 2, 3, atau 4 dengan syarat tidak boleh ada angka yang sama pada setiap baris ataupun kolom. Berikut diberikan salah satu contoh tampilan akhir permainan Sudoki yang mungkin. 1 2 2 3 4 3 1 2 1 2 3 Banyak seluruh tampilan akhir Sudoki yang mungkin adalah.... Rio ingin bermain Sudoki pada kotak berukuran 4 x 4. Peraturan permainan Sudoki adalah setiap sel harus diisi dengan salah satu dari angka 1 , 2 , 3 , atau 4 dengan syarat tidak boleh ada angka yang sama pada setiap baris ataupun kolom . Berikut diberikan salah satu contoh tampilan akhir permainan Sudoki yang mungkin . 1 2 2 3 4 3 1 2 1 2 3 Banyak seluruh tampilan akhir Sudoki yang mungkin adalah ....​
Rio ingin bermain Sudoki pada kotak berukuran 4 x 4. Peraturan permainan Sudoki adalah setiap sel harus diisi dengan salah satu dari angka 1, 2, 3, atau 4 dengan syarat tidak boleh ada angka yang sama pada setiap baris ataupun kolom. Berikut diberikan salah satu contoh tampilan akhir permainan Sudoki yang mungkin. 1 2 2 3 4 3 1 2 1 2 3 Banyak seluruh tampilan akhir Sudoki yang mungkin adalah.... Rio ingin bermain Sudoki pada kotak berukuran 4 x 4. Peraturan permainan Sudoki adalah setiap sel harus diisi dengan salah satu dari angka 1 , 2 , 3 , atau 4 dengan syarat tidak boleh ada angka yang sama pada setiap baris ataupun kolom . Berikut diberikan salah satu contoh tampilan akhir permainan Sudoki yang mungkin . 1 2 2 3 4 3 1 2 1 2 3 Banyak seluruh tampilan akhir Sudoki yang mungkin adalah ....​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Rio bermain Sudoki pada kotak berukuran 4 × 4. Setiap sel pada Sudoki harus diisi dengan angka 1-4 dan tidak boleh ada angka yang sama. Banyak seluruh tampilan akhir Sudoki yang mungkin adalah 3.456.

Penjelasan dengan langkah-langkah

Diketahui:

Sudoki berukuran 4 × 4 diisi menggunakan angka 1, 2, 3, dan 4 dengan syarat tidak boleh ada angka yang sama pada setiap baris dan kolom.

Ditanya:

Banyak seluruh tampilan akhir Sudoki

Jawab:

Pada Sudoki, terdapat 4 baris dan 4 kolom.

  • Baris pertama

misal pada kolom 1 diisi dengan angka "1", maka :

Banyaknya bilangan yang dapat diisi pada kolom 1 = 4

Banyaknya bilangan yang dapat diisi pada kolom 2 = 3

Banyaknya bilangan yang dapat diisi pada kolom 3 = 2

Banyaknya bilangan yang dapat diisi pada kolom 4 = 1

maka, banyaknya tampilan bilangan pada baris pertama = 4 × 3 × 2 × 1 = 24

  • Baris kedua

karena pada kolom 1 baris pertama sudah diisi dengan angka "1", maka pada kolom 1 baris kedua hanya dapat diisi oleh angka 2, 3, atau 4 sehingga:

Banyaknya bilangan yang dapat diisi pada kolom 1 = 3

Banyaknya bilangan yang dapat diisi pada kolom 2 = 3

Banyaknya bilangan yang dapat diisi pada kolom 3 = 2

Banyaknya bilangan yang dapat diisi pada kolom 4 = 1

maka, banyaknya tampilan bilangan pada baris kedua = 3 × 3 × 2 × 1 = 18

  • Baris ketiga

karena pada kolom 1 baris pertama dan baris kedua sudah diisi, maka pada kolom 1 baris ketiga hanya dapat diisi oleh 2 angka, sehingga:

Banyaknya bilangan yang dapat diisi pada kolom 1 = 2

Banyaknya bilangan yang dapat diisi pada kolom 2 = 2

Banyaknya bilangan yang dapat diisi pada kolom 3 = 2

Banyaknya bilangan yang dapat diisi pada kolom 4 = 1

maka,banyaknya tampilan bilanganpada baris ketiga = 2 × 2 × 2 × 1 = 8

  • Baris keempat

karena pada kolom 1 baris pertama, kedua, dan ketiga sudah diisi, maka pada kolom 1 baris keempat hanya dapat diisi oleh 1 angka, sehingga:

Banyaknya bilangan yang dapat diisi pada kolom 1 = 1

Banyaknya bilangan yang dapat diisi pada kolom 2 = 1

Banyaknya bilangan yang dapat diisi pada kolom 3 = 1

Banyaknya bilangan yang dapat diisi pada kolom 4 = 1

maka, banyaknya tampilan bilangan pada baris keempat = 1 × 1 × 1 ×1 = 1

sehingga:

banyak tampilan pada sudoki = 24 × 18 × 8 × 1 = 3.456

Dengan demikian, banyak seluruh tampilan akhir Sudoki adalah 3.456.

Pelajari lebih lanjut

Pelajari lebih lanjut tentang penyusunan bilangan pada yomemimo.com/tugas/2902310

#BelajarBersamaBrainly

#SPJ1

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh mhamadnoval1 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Mon, 26 Sep 22