penjelasan tentang sepak bola​

Berikut ini adalah pertanyaan dari bilakikasugito pada mata pelajaran Penjaskes untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Penjelasan tentang sepak bola​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

Sepak bola dapat dikatakan sebagai salah satu cabang olahraga yang paling banyak penggemarnya. Permainan ini dimainkan oleh 11 pemain setiap regunya dengan lama permainan 2 x 45 menit, yang diselingi waktu istirahat 15 menit. Hampir setiap turnamen sepak bola yang diadakan selalu banyak mengundang penonton, mulai dari tingkat kampung (tarkam) hingga tingkat internasional seperti Liga Champion, Piala Eropa, dan Piala Dunia. Banyak pemain sepak bola yang terkenal karena memiliki keterampilan bermain di atas rata-rata Untuk menjadi pemain sepak bola yang bagus diperlukan latihan yang tekun, selain didukung oleh bakat. Beberapa kemampuan yang perlu dimiliki oleh seorang pemain sepak bola antara lain menendang menggiring, mengumpan, dan sebagainya.

Penjelasan:

SEPAK BOLA TERMASUK PERMAINAN BOLA BESAR

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh shezarevan31 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Wed, 02 Nov 22