Berikut ini adalah pertanyaan dari Bebby25 pada mata pelajaran Penjaskes untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama
Jelaskan cara mengukur hasil lemparan cakram dalam lempar cakram
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
CARA MENGUKUR HASIL LEMPARAN LEMPAR CAKRAM
Sebelum melakukan pengukuran terhadap hasil lemparan lempar
cakram ada beberapa bagian penting yang harus dipahami oleh
anak-anak yakni, si pelempar tidak boleh keluar dari tempat dimana
ia diberikan kesempatan untuk melempar. Kedua, hasil lemparan
tidak keluar dari garis tepi kanan dan tepi kiri atau garis pembatas
pinggir dari lapangan lempar cakram.
Apabila sudah melakukan dengan cara melempar yang benar, tidak
keluar dari tempat lemparan dan tidak keluar dari area melempar
pengukuran dapat dilakukan dari tempat dimana cakram jatuh
pertama kali di tanah kemudian ditarik ke garis terdepan bagian
pinggir dari lapangan lempar cakram maka akan diperoleh berapa
meter hasil lemparan tersebut.
Setiap diberi kesempatan sampai tiga kali untuk melakukan
lemparan cakram, lemparan terjauh dapat diukur artinya itulah
lemparan terbaik yang dapat dilakukan oleh anak-anak.
PERATURAN KESELAMATAN DALAM MELAKUKAN LEMPAR CAKRAM
Melakukan aktivitas gerak atletik khusus untuk lempar cakram
membutuhkan beberapa aturan keselamatan, aturan keselamatan
ini penting diketahui dan diperaktikkan sehingga antar siswa dapat
memperaktikkan dengan baik, benar dan aman. Adapun beberapa
aturan tersebut adalah
1. Aturan keselamatan sebelum melakukan aktivitas gerak lempar
cakram;
a. Melakukan pemanasan yang cukup khususnya untuk lengan dan
pergelangan tangan;
b. Cakram kondisi baik dan siap digunakan;
c. Kondisi lapangan tidak dalam keadaan becek atau basah;
d. Setiap anak mengikuti semua instruksi dari guru;
2. Aturan keselamatan pada saat melakukan aktivitas gerak lempar
cakram;
1. Setiap anak yang akan melakukan lempar cakram harus masuk
ke dalam tempat untuk melempar dan tidak boleh ada dua orang
yang bersamaan;
2. Ketika ada satu anak yang melempar cakram, anak-anak yang
lain harus berada di belakang si pelempar dengan jarak yang cukup aman;
3. Para pelempar sudah memperoleh pengetahuan yang memadai
cara atau teknik melempar yang benar;
4. Pada saat cakram terlepas dari pegangan tidak ada satupun anak
yang berlari ke arah dimana cakram itu akan jatuh;
7.Standar Prestasi (meter)
PUTRA
Usia Berat
Cakram (kg) Cukup Baik Sangat Baik
11-12 1 10 15 20
13-14 15 20 25
15-16 20 25 30
15-16 1,5 15 20 25
17-19 25 30 35
17-19 2 20 25 30
PUTRI
Usia Berat
Cakram (kg) Cukup Baik Sangat Baik
11-12 1 10 14 18
13-14 14 18 22
15-16 18 22 26
17-19 20 24 28
Sebelum melakukan pengukuran terhadap hasil lemparan lempar
cakram ada beberapa bagian penting yang harus dipahami oleh
anak-anak yakni, si pelempar tidak boleh keluar dari tempat dimana
ia diberikan kesempatan untuk melempar. Kedua, hasil lemparan
tidak keluar dari garis tepi kanan dan tepi kiri atau garis pembatas
pinggir dari lapangan lempar cakram.
Apabila sudah melakukan dengan cara melempar yang benar, tidak
keluar dari tempat lemparan dan tidak keluar dari area melempar
pengukuran dapat dilakukan dari tempat dimana cakram jatuh
pertama kali di tanah kemudian ditarik ke garis terdepan bagian
pinggir dari lapangan lempar cakram maka akan diperoleh berapa
meter hasil lemparan tersebut.
Setiap diberi kesempatan sampai tiga kali untuk melakukan
lemparan cakram, lemparan terjauh dapat diukur artinya itulah
lemparan terbaik yang dapat dilakukan oleh anak-anak.
PERATURAN KESELAMATAN DALAM MELAKUKAN LEMPAR CAKRAM
Melakukan aktivitas gerak atletik khusus untuk lempar cakram
membutuhkan beberapa aturan keselamatan, aturan keselamatan
ini penting diketahui dan diperaktikkan sehingga antar siswa dapat
memperaktikkan dengan baik, benar dan aman. Adapun beberapa
aturan tersebut adalah
1. Aturan keselamatan sebelum melakukan aktivitas gerak lempar
cakram;
a. Melakukan pemanasan yang cukup khususnya untuk lengan dan
pergelangan tangan;
b. Cakram kondisi baik dan siap digunakan;
c. Kondisi lapangan tidak dalam keadaan becek atau basah;
d. Setiap anak mengikuti semua instruksi dari guru;
2. Aturan keselamatan pada saat melakukan aktivitas gerak lempar
cakram;
1. Setiap anak yang akan melakukan lempar cakram harus masuk
ke dalam tempat untuk melempar dan tidak boleh ada dua orang
yang bersamaan;
2. Ketika ada satu anak yang melempar cakram, anak-anak yang
lain harus berada di belakang si pelempar dengan jarak yang cukup aman;
3. Para pelempar sudah memperoleh pengetahuan yang memadai
cara atau teknik melempar yang benar;
4. Pada saat cakram terlepas dari pegangan tidak ada satupun anak
yang berlari ke arah dimana cakram itu akan jatuh;
7.Standar Prestasi (meter)
PUTRA
Usia Berat
Cakram (kg) Cukup Baik Sangat Baik
11-12 1 10 15 20
13-14 15 20 25
15-16 20 25 30
15-16 1,5 15 20 25
17-19 25 30 35
17-19 2 20 25 30
PUTRI
Usia Berat
Cakram (kg) Cukup Baik Sangat Baik
11-12 1 10 14 18
13-14 14 18 22
15-16 18 22 26
17-19 20 24 28
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh fika8115 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Sat, 14 May 16