Berikut ini adalah pertanyaan dari bimaeta pada mata pelajaran Penjaskes untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama
Jawab:
2. Jabarkan macam-macam cara menggiring bola!
Jawab:
3.Tuliskan tugas dari seorang tosser
Jawab:
4. Jelaskan yang dimaksud passing atas!
Jawab:
5. Tuliskan hal-hal dalam suatu pertandingan bola basket dinyatakan berakhir!
Jawab:
6. Jelaskan aturan penguasaan bola basket!
Jawab:
7. Apakah tugas seorang pelambung dalam permainan kasti?
Jawab:
8. Jabarkan sistem klasik untuk partai tunggal putra dan semua partai ganda!
Jawab: ....
9. Tuliskan ciri-ciri sistem reli poin!
Jawab:
10. Bagaimana gerakan cut defensive dalam mengembalikan bola dari lawan?
Jawab:
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Jawaban:
1.Tim dalam sepakbola seringkali disebut sebagai kesebelasan dikarenakan 1 tim sepakbola berjumlah 11 pemain yang bermain dilapangan (belum termasuk pemain cadangan).
2.a. Menggiring bola dengan kaki sebelah dalam.
b. Menggiring bola dengan kura-kura bagian dalam.
c. Menggiring bola dengan kura-kura bagian atas.
d. Menggiring bola dengan kura-kura bagian luar
3. Tosser atau Set-Upper adalah posisi pemain yang berperan mengatur serangan tim serta pengumpan bola untuk smasher. Tugas dari seorang tosser adalah memberikan umpan yang baik kepada smasher agar diperoleh pukulan yang maksimal
4.Passing atas adalah passing yang dilakukan dengan teknik atas tanpa mengadakan gerakan terlebih dahulu. Adapun yang perlu diperhatikan dalam passing atas adalah penempatan bola sedemikian rupa sehingga bola pada posisi di depan atas muka pemain
5. Dalam permainan bola basket terdapat beberapa hal yang membuat permainan berakhir, yakni. Waktu telah habis. Salah satu tim tidak hadir. Salah satu tim bermain kurang dari 5 pemain dan tidak memiliki pemain cadangan lagi
7. Tugas seorang pelambung bola dalam permainan kasti adalah mengembalikan bola ke pos empat agar lawan tidak dapat berpindah ke pos lain dan atau melempar langsung dan mengenai personel lawan.
8. Satu set terdiri dari 15 poin.
Bila terjadi posisi 13 sama, pemain/pasangan yang semakin dulu mencapai angka 13 akan memastikan apakah terjadi jus 5 (permainan akan kesudahannya pada poin 18) atau tidak (permainan tetap kesudahannya pada poin 15).
Bila terjadi posisi 14 sama, pemain/pasangan yang semakin dulu mencapai angka 14 akan memastikan apakah terjadi jus 3 (permainan akan kesudahannya pada poin 17) atau tidak (permainan tetap kesudahannya pada poin 15).
Bila keputusan jus telah diambil pada posisi 13 sama, maka tidak mempunyai penambahan poin kembali bila terjadi posisi 14 sama
9.Satu set terdiri dari 21 poin.
Bila terjadi kedudukan 20 sama, otomatis akan terjadi jus 2 (permainan akan berakhir pada poin 22)
Jus 2 akan otomatis diberlakukan bila kemudian terjadi lagi kedudukan sama (permainan akan berakhir dengan selisih 2 poin
10. Cut Defensive adalah mengembalikan bola dengan cara membacok, caranya biasanya menunggu bola sampai bola lawan datang dengan kekuatan dan kecepatan terakhir
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh rivlidiki dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Mon, 21 Jun 21