Langkah kaki ke depan sambil tangan dibuka dari bawah ke

Berikut ini adalah pertanyaan dari ivhiie40761 pada mata pelajaran Penjaskes untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Langkah kaki ke depan sambil tangan dibuka dari bawah ke arah luar atas, dibuka ke belakang, kemudian maju mundur ke arah dalam dan luar, merupakan gerakan senam aerobik

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

1. Up Rock - Latihan Senam Aerobik

Cara melakukannya adalah sebagai berikut.

Buka kaki selebar bahu. Kaki kiri disilangkan ke depan. Saat kaki ditarik ke belakang, ayunkan kedua lengan ke belakang. Lakukan langkah ini dua kali.Kaki kanan dibuang ke samping. Kaki kiri maju ke depan dua langkah sambil melakukan gerak memutarkan badan, kemudian melompat, posisi tubuh ke depan serta kaki dibuka selebar bahu.

2. Roll In - Latihan Senam Aerobik

Cara melakukannya adalah sebagai berikut.

Sikap tubuh menghadap ke depan.Condongkan tubuh ke kanan, kemudian tangan melakukan gerakan menggulung ke arah luar, sementara panggul di dorong ke kanan.Lakukan gerakan tersebut sebanyak 4 kali.Posisi kaki selebar bahu, kedua lengan di buang ke arah depan sambil pinggul dibuang ke belakang.Gerakkan badan secara perlahan ke kanan sambil mem-buang kedua tangan ke depan.Kaki kiri dan kanan melangkah mundur secara bergantian sebanyak dua langkah.Setelah itu, kembali menghadap ke depan, dengan posisi kaki dibuka dan lakukan lompatan kaki ke dalam dan ke luar.

3. Snap - Latihan Senam Aerobik

Cara melakukannya adalah sebagai berikut.

Posisi kaki tetap dalam keadaan terbuka selebar bahu.Arahkan kepala ke kiri, direntangkan ke samping tubuh, kemudian jentikkan jari.Kaki kiri dan tumit digeser mendekati kaki kanan, sementara itu, siku tangan kiri digerakkan naik turun.

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh habibjazuli52 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Mon, 05 Jul 21