Lani melakukan gerakan memutar badan ke arah kiri dengan tumit

Berikut ini adalah pertanyaan dari aliminhasta3078 pada mata pelajaran Penjaskes untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Lani melakukan gerakan memutar badan ke arah kiri dengan tumit kaki diangkat sedikit.gerakan yang dilakukan lani merupakan gerakan?

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

Gerak memutar merupakan salah satu dari 3 gerak dasar dalam olahraga, yaitu gerak lokomotor, non lokomotor dan manipulatif. Adapun pengertian dari gerak dasar dalam olahraga adalah sebagai berikut:

Gerak Lokomotor adalah bergerak dengan berpindah tempat, contoh: berjalan, berlari, melompat/meloncat ke depan, ke belakang, ke samping kanan/kiri

Gerak Non Lokomotor adalah bergerak tanpa berpindah tempat, contoh: memutar badan, memutar lengan, meliukkan badan, menekuk, mengayunkan lengan/kaki

Gerak Manipulatif adalah bergerak menggunakan alat, contoh: melempar bola, menangkap bola, menggiring bola, memukul bola

Dari pembahasan di atas dapat disimpulkan bahwa gerak memutar merupakan salah satu dari gerak non lokomotor yaitu gerak tanpa berpindah tempat.

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh silvianisa1234 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Tue, 10 Aug 21