1.sebutkan pengertian pertumbuhan dan perkembangan remaja2.sebutkan Tugas-tugas perkembangan masa remaja!

Berikut ini adalah pertanyaan dari hp8749556 pada mata pelajaran Penjaskes untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

1.sebutkan pengertian pertumbuhan dan perkembangan remaja2.sebutkan Tugas-tugas perkembangan masa remaja!
3.sebutkan faktor-faktor yg mempengaruhi pertumbuhan fisik remaja​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

  1. Pertumbuhan adalah merupakan suatu proses sepanjang kehidupan dari pertumbuh dan perubahan fisik, prilaku, kognitif, dan emosional sepanjang proses tiap indivindu mengembangakan sikap dan nilai yang mengarahkan pilihan, hubungan dan pengertian, salah periode dalam perkembangan adalah masa remaja yang berarti tumbuh ke dewasa.
  2. Adapun tugas-tugas perkembangan masa remaja, menurut Hurlock (Asrori, 2004:10) adalah berusaha: Mampu menerima keadaan fisiknya, Mampu menerima dan memahami peran seks usia dewasa, Mampu membina hubungan baik dengan anggota kelompok yang berlainan jenis, Mencapai kemandirian emosional.
  3. Faktor yang mempengaruhi pertumbuhan fisik remaja adalah pengaruh keluarga, pengaruh gizi, gangguan emosional, jenis kelamin, status sosial ekonomi, kesehatan, pengaruh bentuk tubuh, dan lingkungan.

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh erviianaaa dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Mon, 02 Aug 21