Berikut ini adalah pertanyaan dari AinunBevis pada mata pelajaran Penjaskes untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama
1. Siapakah penemu olahraga voli? Pada tahun berapa dan dimana?
2. Ada berapa jumlah pemain dalam satu regu, dalam olahraga bola voli?
3. Sebutkan dan jelaskan posisi apa saja yang ada dalam permainan bola voli?
4. Sebutkan dan jelaskan teknik dan dasar apa saja yang ada dalam permainan bola voli!
5. Gambarkan dan jelaskan ukuran lapangan voli sesuai standar internasional!
(No. 5 Ukuran nya saja tidak usah digambar)
TerimaKasih^^
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Jawaban:
1. Penemu permainan bola voli adalah William George Morgan. William pertama kali menemukan bola voli pada tahun 1985diHolyoke, Massacusetts, Amerika Serikat.
2. Satu regu tim voli terdiri dari enam pemain di lapangan, dan empat di bangku cadangan.
3. Permainan bola voli dimainkan secara beregu. Dalam permainan bola voli, terdapat beberapa posisi pemain, yakni.
Tosser
Smasher
Libero
Defender
Server
Pembahasan :
Permainan bola voli menjadi salah satu olahraga yang banyak digemari di seluruh dunia. Tujuan dari permainan bola voli adalah untuk mematikan bola di area lawan dan memenangkan pertandingan. Permainan bola voli dimainkan secara beregu dengan setiap regunya terdiri dari 6 pemain yang berada di lapangan dan beberapa pemain cadangan.
Berikut adalah posisi pemain dalam permainan bola voli, yakni.
Tosser
Tosser adalah posisi pemain yang berada paling dekat dengan net. Tugas pemain tosser adalah memberikan umpan ke smasher dan melakukan block.
Smasher
Smasher adalah posisi pemain yang berada di area penyerangan. Tugas pemain smasher adalah melakukan pukulan smash dan melakukan block.
Libero
Libero adalah pemain yang berposisi di area pertahanan tim, namun dapat masuk ke area penyerangan. Pemain libero tidak boleh melakukan serangan dan hanya bertugas menjadi pemain bertahan atau membantu permainan tim.
Defender
Defender adalah pemain yang berposisi di area belakang permainan tim. Tugas defender adalah menerima serangan lawan dan menyusun serangan tim.
Server
Server adalah pemain yang bertugas memukul bola servis.
4. Teknik dasar bola voli terdiri dari empat gerakan, yaitu servis, passing, spike, dan block.
5. Panjang lapangan bola voli adalah 18 meter. Lebar lapangan bola voli adalah 9 meter. Itu artinya, luas lapangan bola voli adalah 162 meter persegi (18meterx9meter). Garis batas serang untuk pemain belakang berjarak 3 meter dari garis tengah (sejajar dengan net).
Penjelasan:
Semoga Membantu^_^
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh mrwjsw dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Thu, 03 Feb 22