1. Jelaskan manfaat dan tujuan pola hidup sehat? 2. Sebutkan Langkah-langkah

Berikut ini adalah pertanyaan dari charliewaisaka pada mata pelajaran Penjaskes untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

1. Jelaskan manfaat dan tujuan pola hidup sehat?2. Sebutkan Langkah-langkah Pola hidup sehat dan Jelaskan!
3. Faktor-faktor apa saja yang mempengaruhi pola hidup sehat individu?

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

1. Manfaat pola hidup sehat yaitu kita bisa terbebas dari segala penyakit yang mengintai. Tujuan pola hidup sehat adalah supaya badan kita tetap sehat dan bugar, serta tidak mudah sakit.

2. Langkah-langkah pola hidup sehat yaitu: makan secara teratur (makan teratur dapat menghindarkan kita dari penyakit maag), mandi 2x sehari (mandi 2x sehari dapat membunuh bakteri yg ada di permukaan kulit), olahraga secara teratur (olahraga teratur membuat badan kita sehat dan bugar), istirahat yg cukup (istirahat dapat membuat badan lebih sehat dan tidak mudah lelah).

3. faktor gaya hidup, faktor sosial, faktor lingkungan, faktor keluarga.

Penjelasan:

Semoga membantu, jangan lupa jadikan jawaban tercerdas^^

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh azziahshafa15 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Thu, 29 Jul 21