Berikut ini adalah pertanyaan dari Parissayuda6879 pada mata pelajaran Penjaskes untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Jawaban:
Lay up shoot
Penjelasan:
Lay up shoot merupakan shoot yang dilakukan pada saat ahir drible dengan jarak hanya beberapa langkah dari keranjang baikmenggunakan tangan kanan maupun tangan kiri.
Lay Up Shoot umumnya dilatih dengan cara mendrible bola basket dari garis tembakan bebas yang dilanjutkan dengan melompat dengan satu kaki bergantian, selanjutnya pada lompatan ke dua dilakukan tembakan ke ring secara bersamaan.
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh fatmawati037 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Tue, 13 Jul 21