Jelaskan secara rinci mengapa bisa terjadi tendangan pinalty, corner kick

Berikut ini adalah pertanyaan dari hyvaa pada mata pelajaran Penjaskes untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Jelaskan secara rinci mengapa bisa terjadi tendangan pinalty, corner kick dan free kick dalam permainan sepak bola!TOLONG JAWAB DENGAN BENAR​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Penjelasan:

free kick:

free kick sendiri dapat terjadi bila ada pelanggaran yang dilakukan oleh pemain lawan. Selama pelanggaran dilakukan di luar kotak penalti, maka wasit akan memberikan tendangan bebas untuk yang menjadi korban pelanggaran tersebut.

corner kick:

apabila bola menyentuh pemain bertahan sebelum melewati garis gawang akan terjadi corner kick.

pinalty:

terjadinya penalti pada suatu tim karena diakibatkan oleh tim yang sedang defence [bertahan] terhadap tim yang offence [menyerang] melakukan pelanggaran pada area kotak penalti. ... Terjadi pelanggaran di dalam kotak penalti, baik foul menjatuhkan lawan ataun hand.

maap klo slh

smoga membantu:))

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh arsyafiamysha dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Mon, 28 Feb 22