1.) kenapa aktivitas fisik itu penting untuk kesehatan remaja ?

Berikut ini adalah pertanyaan dari marsyaoktari15 pada mata pelajaran Penjaskes untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

1.) kenapa aktivitas fisik itu penting untuk kesehatan remaja ?2.)jelaskan manfaat olahraga bagi kesehatan mental dan jiwa ?
3.) olahraga yang dilakukan secara rutin sangat berdampak terhadap kondisi fisik dan mental selama menjalani pembelajaran jarak jauh (PJJ) , kenapa ? berikan alasannya !
4.) jelaskan anjuran didalam agamamu berkenan dengan olahraga dan kesehatan badan ?
5.) Bagaimana memanfaatkan teknologi di dalam melakukan kegiatan olahraga ?
jawab ya kak
Jangan ngasal
TERIMAKASIH​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

1.Manfaat olahraga untuk remaja

Selain membantu pertumbuhan tulang dan otot serta meningkatkan stamina, olahraga untuk remaja juga menyehatkan otak. Aliran darah yang lancar menuju otak akan mencegah terjadinya kerusakan sel otak. Di saat yang bersamaan, membantu pembentukan sel otak yang baru

2.Apa manfaat olahraga bagi kesehatan mental?

Manfaat Olahraga untuk Menjaga Kesehatan Mental dan jiwa

-meredakan kecemasan. Memperbaiki suasana hati. Mendongkrak rasa percaya diri. Meningkatkan konsentrasi dan fokus

-Selain mengatasi stres, olahraga juga dapat mengurangi gejala depresi dan kecemasan. Karena, aktivitas fisik dapat meningkatkan kadar endorfin, yaitu hormon bahagia yang diproduksi oleh otak dan sumsum tulang.

3.Karena Olahrga membuat tubuh sehat dan imune kita pun meningkat dan terhindar dari penyakit

4.(Maaf jawaban no.4 kurang bisa dimengerti/kurang jelas)

5.memanfaatkan teknologi di dalam melakukan kegiatan olahraga

cara memanfaatkan denga cara bila ada gerakan dalam olahraga yag tidak kita ketahui bisa kita lihat di youtube ataupun google bagaimana cara melakukannya

Penjelasan:

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh Powerrrrr dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Mon, 14 Feb 22