1. Setiap komputer yang terhubung ke jaringan memiliki alamat logika

Berikut ini adalah pertanyaan dari Vyhrmlέ06 pada mata pelajaran TI untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

1. Setiap komputer yang terhubung ke jaringan memiliki alamat logika yang disebut:a. Alamat fisik & alamat nonfisik
b. Alamat fisik dan alamat IP
c. Alamat IP dan IP config
d. IPv4 dan IPv6
e. Subnet mask & default gateway

2. Perangkat yang memungkinkan antar node yang berbeda dalam jaringan untuk berkomunikasi secara langsung dengan cara yang efisien disebut.
A. bridge
B. switch
C. router
D. hub
E. repeater

Mohon bantuannya 2 soal Informatika ini... Sebisanya kasih penjelasan ya biar paham dengan maksud soal​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

1. B. alamat fisik  & alamat Ip

2. A. bridge

Pendahuluan

Berdasarkan pilihan :

A. Bridge adalah sebuah alat yang dapat menghubungkan jaringan komputer LAN yang berbeda.

B. Switch adalah sebuah unsur jaringan komputer untuk menghubungkan beberapa perangkat komputer.

C. Router adalah sebuah perangkat jaringan yang dipakai untuk mengirim pesan seseorang kepada orang lain.

D. Hub adalah suatu perangkat untuk menghubungkan komputer yang satu dengan komputer lainnya, apabila dalam lingkup  jaringan yang sama.

E. Repeater adalah sebuah perangkat yang memiliki fungsi untuk menyebarkan jangkauan sinyal.

Pembahasan

Jaringan komputer sekarang merupakan sebuah keperluaan manusia dan dapat mempermudah untuk melaksanakan pekerjaan yang berhubungan dari sistem komunikasi. Jaringan komputer mempunyai fungsi yang dapat dimanfaatkan untuk menghubungkan  beberapa komputer sehingga jaringan komputer dipakai dalam dunia pengajaran dan bisnis.

Dengan adanya internet seseorang dalam melakukan bisnis tidak mengalami kesulitan dalam mendapatkan informasi apapun untuk menunjang kegiatan bisnis, maka sekarang cenderung mendapatkan berbagai macam informasi, oleh karena itu informasi perlu untuk mendapatkan informasi yang sesuai.

Macam –  macam perangkat jaringan komputer

  • Modem
  • Wireless card
  • Router
  • Hub dan Switch
  • NIC (Network Interface Card)
  • Server
  • Modem
  • Bridge, dan
  • Kabel jaringan

✍✍✍✍✍✍✍✍✍✍✍✍✍✍✍✍✍✍✍✍✍✍✍

Pelajari Lebih Lanjut

✍✍✍✍✍✍✍✍✍✍✍✍✍✍✍✍

⏩Detail Jawaban⏪

Mapel : TI

Kelas : 7

Kategori : Bab 8 - Perangkat Lunak Komputer

Kode : 7.11.8  

Kata Kunci : Perangkat keras jaringan komputer, Macam - macam perangkat jaringan komputer, Pengertian jaringan

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh GNAPutri dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Sat, 29 Jan 22