.Perhatikan sikap berikut : (1) Kaki tarik ke belakang dan ayunkan

Berikut ini adalah pertanyaan dari almendomaitimu5 pada mata pelajaran Penjaskes untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

.Perhatikan sikap berikut :(1) Kaki tarik ke belakang dan ayunkan kedepan hingga mengenai bola
(2) Gerakan lanjutan kaki tendang diarahkan dan diangkat kearah sasaran
(3) Perkenaan kaki pada bola tepat pada punggung kaki penuh dan tepat pada tengah - tengah bola
(4) Berdiri dibelakang bola dengan badan sedikit condong kedepan, kaki tumpu diletakan disamping bola dan ujung kaki menghadap sasaran, serta kaki sedikit ditekuk.
(5) Kaki berada dibelakang bola dengan punggung kakimenghadap kedepan atau sasaran
Urutan teknik menendang bola dengan punggung kaki yang benar adalah ....Immersive Reader
(4 Points)

A. (4), (5), (1), (3), (2)

B. (4), (1), (5), (3), (2)

C. (5), (4), (3), (1), (2)

D. (5), (3), (1), (4), (2)

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

jawaban yg paling tepat adalah A

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh anamardi343 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Tue, 28 Dec 21