Di gelanggang B dalam suatu pertandingan Pencak Silat, Suci berhadapan

Berikut ini adalah pertanyaan dari Sashy12 pada mata pelajaran Penjaskes untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Di gelanggang B dalam suatu pertandingan Pencak Silat, Suci berhadapan dengan Melati. Ketika Melati menyerang dengan menggunakan tendangan lurus depan menyasar bagian perut, apa yang paling efektif dilakukan Suci untuk mengatisipasi serangan tersebut sehingga dapat memperoleh poin...A. mundur secepatnya beberpa langkah lakukan hindaran saja B. memutar badan ke arah luar diikuti menangkap kaki lawan lalu menghindar
C. memutar tubuh diikuti menangkap kaki lawan diteruskan dengan batingan
D. melakukan sapuan belakang sebelum lawan melakukan tendangan dan pukulan​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

c. memutar tubuh diikuti menangkap kaki lawan diteruskan dengan bantingan

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh blackddc187 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Mon, 19 Jul 21