18.Berdiri dengan tegap dan santai, buka kedua kaki kalian selebar

Berikut ini adalah pertanyaan dari evandra4556 pada mata pelajaran Penjaskes untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

18.Berdiri dengan tegap dan santai, buka kedua kaki kalian selebar bahu dan sejajarkan, arahkan pandangan pada bola voli yang datang, tekuk kedua lutut kalian, posisikan kedua tangan tepat didepan muka dan buka jari-jari tangan kalian dengan santai, tekuk kedua siku kalian, ketika bola datang, dorong bola menggunakan telapak tangan sembari meluruskan kedua lengan kalian, teknik dasar permainan bola voli yang dilakukan adalah…. *A. servis

B. pasing bawah

C. pasing atas

D. membendung

19. Dalam 1 kelompok terdiri dari 4 siswa berhadapan dengan jarak kurang lebih 4 meter, 2 siswa di salah satu sisi memantulkan bola dengan cara menyatukan 2 tangan, disisi yang lain memantulkan bola dengan menggunakan ujung-ujung jari yang membentuk setengah lingkaran bola, teknik dasar yang dilakukan oleh kelompok tersebut adalah…. *

A. pasing bawah dan pasing atas

B. pasing bawah dan servis

C. smas dan pasing atas

D. pasing bawah dan membendung

20. Berdiri serong 45 derajat dengan jarak 3-4 meter dari net, lakukan dua langkah biasa ke depan, pada langkah kedua diperlebar, kemudian kaki dirapatkan, setelah kaki dirapatkan, lakukan gerakan meloncat sambil melecutkan tangan yang akan memukul ke atas-belakang kepala, kemudian lakukan gerak memukul, ukulan dilakukan pada titik tertinggi loncatan, setelah memukul, lakukan pendaratan dengan kedua kaki, lutut harus mengeper untuk menjaga keseimbangan, dari uraian cara melakukan smas dibagi 4 rangkaian berurutan adalah…. *

A. awalan, memukul bola, melompat, mendarat

B. awalan, melompat, memukul bola, mendarat

C. awalan, melihat bola, memukul bola, mendarat

D. awalan, melangkah, memukul bola, mendarat

21. Dalam 1 kelompok terdiri dari 5 siswa, dengan kegiatan 1 siswa melakukan penyajian bola pertama, 1 siswa melakukan gerakan memantukan bola diatas pergelangan tangan dengan menyatukan kedua tangan, 1 siswa memantulkan bola dengan jari-jari kedua tangan diatas net, 1 siswa melakukan awalan, melompat, dan memukul bola, dan 1 siswa terakhir menjulurkan kedua tangan dekat dengan net, teknik dasar yang dilakukan oleh kelompok tersebut secara berurutan adalah…. *

A. servis, pasing bawah, pasing atas, smas, membendung

B. servis, pasing atas, smas, pasing bawah, membendung

C. servis, pasing atas, , pasing bawah smas, membendung

D. servis, pasing bawah, smas, pasing atas, membendung​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

18. C

Penjelasan:

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh hanahusna dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Wed, 08 Dec 21