Jelaskan bentuk pelanggaran tindakan menyimpang dalam permainan sepak bola beserta

Berikut ini adalah pertanyaan dari EkaSyaputra2593 pada mata pelajaran Penjaskes untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Jelaskan bentuk pelanggaran tindakan menyimpang dalam permainan sepak bola beserta hukumnya

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

A.jenis-jenis perlakuan bisa dikenai hukuman kartu kuning

1.Tendangan atau upaya untuk menendang anggota tubuh lawan

2.Menjatuhkan lawan secara kasar untuk menghentikan penguasaan bola

3.Berselisih dengan kata-kata atau tindakan yang wajar

4.Menjegal kaki lawan dengan cara kasar

5.Mengulur waktu untuk membuang waktu bermain

6.Meninggalkan dan kembali memasuki lapangan bermain tanpa izin wasit

7.Melakukan selebrasi gol secara berlebihan (melepas baju, memakai alat provokasi dll.)

8.Pelanggaran yang tetap diulangi

9.Mengkritik keputusan wasit secara berlebihan

B.merusak permainan sepak bola dan memberi pengaruh signifikan terhadap hasil akhir, bisa mendapat hukuman kartu merah

1,Menjegal yang beresiko cedera serius

2.Melakukan kekerasan fisik fatal

3.Melecehkan/merendahkan pihak lawan secara terang-terangan

4.Menghalangi tim lawan mencetak gol ke gawang, secara sengaja memegang bola (tidak belaku bagi penjaga gawang dalam area penalti sendiri)

5.Menghalangi kesempatan lawan bergerak saat menyerang yang secara jelas dapat menghasilkan gol apabila tanpa gangguan

6.Menyulut provokasi kepada pemain lain, memaki atau mengucap kata kasar / gestur berlebihan terhadap lawan

7.Melakukan pelanggaran lainnya, yang belum tidak disebutkan, yang dapat menimbulkan permainan dihentikan sementara waktu

8.Telah menerima peringatan kedua (hukuman kartu kuning) dan tetap mengulangi kesalahan yang sejenis

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh KUDABERENANGKU dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Mon, 29 Nov 21