1. Jelas kan yang di maksud ateletik?.2. Sebutkan 5 cabang

Berikut ini adalah pertanyaan dari fadlisittah pada mata pelajaran Penjaskes untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

1. Jelas kan yang di maksud ateletik?.2. Sebutkan 5 cabang olahraga yang termasuk dalam jenis olahraga ateletik?.
3. jelaskan perbedaan jalan cepat dengan lari jarak pendek?
4. Sebutkan panjang lintasan yang termasuk lari jarak pendek
5. Jelaskan start dan aba aba dalam lari jarak pendek
6. Sebutkan gerakan spesifik / teknik dasar lompat tinggi
7. Gambar lah lintasan dan bak pasir lompat jauh beserta ukuran nya
8. sebutkan berat peluru yang di gunakan dalam tolak peluru
9. sebutkan gaya yang terdapat dalam tolak peluru
10. jelaskan yang di maksud gaya o' briten dalam tolak peluru






di jawap ya yang bener mumpung poin nya penuh tu​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

1.Atletik merupakan cabang olahraga tertua di dunia.

2.lompat jauh,jalan cepat, lari jarak jauh, lempar cakram, lompat tinggi.

3.pengertian jalan cepat dan lari dapat dilihat jika dua olahraga ini memiliki perbedaan pada langkah kakinya. Jalan cepat mengharuskan setiap langkah kaki menyentuh tanah. Sedangkan lari, langkah kakinya tidak selalu menyentuh tanah.

4.Lintasan lari jarak pendek memiliki jarak 100 meter, 200 meter, dan 400 meter sesuai dengan kategori perlombaan tersebut.

5.Urutan aba-aba atau tanda gerak start pada perlombaan lari jarak pendek adalah "BERSEDIA", "SIAP", "YA".

6.Posisi awalan. Awalan untuk melakukan lompat tinggi adalah berlari menuju mistar yang digunakan untuk melakukan lompatan.

  • Posisi tolakan.
  • Posisi melayang.
  • Posisi mendarat.

7. MAAF SAYA GA BISA GAMBARNYA

8.Berat peluru dalam olahraga tolak peluru untuk kelas senior putra adalah 7,25 kg dan putri 4 kg, sedangkan untuk kelas junior putra 5 kg dan putri 3 kg.

9.gaya klasik, gaya glide dan gaya spin

10.gaya O'Brien dalam tolak peluru merupakan gaya melempar dengan sikap awalan membelakangi area tolakan.

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh zahraysj dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Tue, 15 Feb 22