Jawaban singkat (Essay) Jawab soal berikut dengan benar, dengan petunjuk

Berikut ini adalah pertanyaan dari tiaraaliskadelsi pada mata pelajaran Penjaskes untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Jawaban singkat (Essay) Jawab soal berikut dengan benar, dengan petunjuk sebagai berikut.✓ Skor 4: jika kamu mampu menjawab empat jawaban dengan baik
✓ Skor 3: jika kamu mampu menjawab tiga jawaban dengan baik
✓ Skor 2: jika kamu mampu menjawab dua jawaban dengan baik
✓ Skor 1: jika kamu mampu menjawab satu jawaban dengan baik


1. Sebutkan empat prinsip gerakan meroda!
2. Sebutkan empat prinsip guling lenting!



tolong bantu jawab plissss​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

1.

-Mengembangkan Kekuatan Bertumpu Tangan lebih dahulu,khususnya dalam posisi badan terbalik

-Menggunakan Irama "1...2...1...2..."

-Melakukan Beberapa Jenis Putaran Meroda, Baik Menggunakan Maupun Tanpa Menggunakan Alat

-Memperhalus Gerakan

2.

-Posisi Badan Berdiri Tegak Dengan Lengan Yang Mengarah Kedepan Dan Kaki

-Posisi Jongkok Menghadap Di Matras Serta Kedua Tangan Diatas Matras

-Posisikan Kedua Tungkai Diantara Kedua Tangan Saat Mengambil Sikap Guling Depan

-Saat Sudah Dalam Posisi Berguling,Letakkan Kedua Kaki Didepan Sehingga Keduanya Mendara Di Matras Dengan Ujung Kaki Agak Rapat

Penjelasan:

Mapel:Penjaskes

Kelas:8

Kategori:Senam Lantai

Kata Kunci:Gerakan Guling

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh simanjuntakyoel03 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Mon, 06 Jun 22